Permandian Brayeun Makan Korban
Dalam kejadian naas itu, 1 orang telah ditemukan dalam kondisi selamat. Sementara, 4 korban lainnya hingga berita ini diturunkan belum ditemukan.
BPBA melaporkan jika korban tenggelam di duga akibat dampak dari Air Bah karena cuaca buruk dan hujan dengan intensitas tinggi yang melanda wilayah Leupung, Aceh Besar.